Rabu, 27 September 2023

Doa Menghindari Empat Macam Keburukan, Bahasa Arab, Latin dan Artinya

 


اَللهم اِنِّيْ اَعُوْذُ بِكَ مِنْ قَلْبٍ لاَ يَخْشَعُ وَدُعَاءٍ لاَ يُسْمَعُ وَمِنْ نَفْسٍ لَا تَسْبَعُ وَمِنْ عِلْمٍ لاَ يَنْفَعُ اَعُوْذُ بِكَ مِنْ هٰؤُلآءِ الْأَرْبَعَ

ALLOOHUMMA INNII A'UUDZUBIKA MIN QOLBIN LAA YAKHSYA' WA DU'AA-IN LAA YUSMA' WA MIN NAFSIN LAA TASBA' WA MIN 'ILMIN LAA YANFA' A'UUDZUBIKA MIN HAA-ULAA-IL ARBA'

Ya Allah, aku berlindung kepada-Mu dari hati yang tidak khusyu', dan dari doa yang tidak didengar (dikabulkan), dan dari nafsu yang tidak pernah puas, dan dari ilmu yang tidak bermanfaat, aku berlindung kepada-Mu dari empat macam kejelekan ini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar